Aplikasi saham online menjadi hal yang paling dicari, terutama oleh para trader saham pemula hingga profesional. Selain memberikan pelayanan terbaik, pemilihan aplikasi yang tepat tentunya juga bisa memberikan resiko lebih rendah.
Pada dasarnya bermain saham memang bisa menjadi alternatif investasi dengan imbalan hasil yang cukup besar. Hanya saja, resiko dibelakangnya pun juga tinggi banget.
Beruntung, berkat perkembangan teknologi, sekarang investor bisa lebih mudah melakukan transaksi di pasar modal lewat aplikasi saham. Selain menawarkan kemudahan, aplikasi semacam ini juga terbialng ramah, terutama bagi para pemula. dikutip dari Slot Online
Aplikasi Saham Online yang Terdaftar OJK Terbaik 2023
Poems ID
Ini adalah aplikasi saham online pertama yang kami pilihkan untuk Anda. Poems ID bisa membantu Anda untuk melakukan trading saham pertamamu dan jual beli reksa dana.
Dikembangkan oleh PT. Philip Sekuritas Indonesia, Poems ID akan membantu memantau langsung pergerakan harga saham terkini secara real time. Tak perlu khawatir soal keamanannya, sebab Poems ID sudah terdaftar di OJK. Untuk bisa menggunakan aplikasi tersebut Anda harus menjadi nasabah Phillip Sekuritas terlebih dahulu dengan menyetor deposit minimal Rp 500 ribu.
IPOT Indopremier
Ini adalah aplikasi saham tanpa minimum deposit terbaik yang kami rekomendasikan di 2023. IPOT Indopremier sendiri merupakan aplikasi keuangan yang telah terintegrasi dengan memberikan kemudahan untuk investasi di instrument saham, ETF dan reksadana sekaligus.
Didirikan oleh Indo Premier Sekuritas, pada aplikasi IPOT Indopremier Anda bisa bermain saham modal kecil, bahkan tanpa deposit saat pertama kali membuka akun.
Bareksa
Buat Anda yang cari aplikasi jual berbagai reksanda dan SBN online, maka pilihan tepatnya adalah aplikasi Bareksa. Ini merupakan aplikasi yang bakal memudahkanmu untuk bergabung sebab tidak butuh dokumen fisik.
Memiliki 150 produk reksadana konvensional dan syariah, di Bareksa bahkan tersedia pula lebih dari 50 manajer investasi yang pastinya akan semakin memudahkan Anda saat berinvestasi. Lebih dari itu, aplikasi tersebut juag sudah mendapat dukungan berbagai metode pembayaran, mulai dari transfer bank hingga e-wallet.
Demikian informasi yang bisa kami bagikan tentang aplikasi saham online yang terdaftar OJK terbaik 2023. Semoga bermanfaat.